SAP Learning Center

Pelatihan dan Uji Kompetensi

DRONE Mapping Course

Kebutuhan akan data terestris berupa foto maupun pemetaan, mendorong industri survey pemetaan untuk mengadopsi teknologi drone / UAV untuk proses survey yang lebih cepat dan efisien.

Dengan menggunakan survey UAV, kita dapat menghemat waktu dan biaya lebih dari setengahnya dibandingkan dengan menggunakan metode survey terestris. Survey UAV dapat dilakukan dengan terlebih dahulu mengetahui area pemetaan, kemudian dilakukan pengukuran GCP dan akusisi data menggunakan UAV. Olahdata berupa fotogrametri dapat dilakukan onsite maupun offsite di kantor dengan jangka waktu lebih cepat. Anda bisa mengikuti pelatihan ini di SAP Learning Center

Materi yang akan diajarkan :

  • Konsep Dasar Pemetaan dengan Drone / UAV
  •  Mekanisme Cara Pengoperasian Drone 
  • Perencanaan Jalur Terbang
  • Pengambilan Foto Udara / Akusisi Data
  • Pengolahan Data Foto menjadi Orthophoto

Peserta Diklat :

  1.  Mahasiswa
  2. Surveyor Pemetaan dengan Drone
  3. Profesional dibidang pertambangan yang mempunyai tugas untuk survey Pemetaan dengan Drone
  4. Profesional dibidang perkebunan yang mempunyai tugas untuk survey Pemetaan dengan Drone